Cara Membuat Sitemap- Kali ini saya akan membagikan script membuat sitemap, untuk yang belum tahu sitemap itu apa saya akan jelaskan sedikit. sitemap itu adalah sebuah halaman dimana isinya memuat content dari blog anda atau lebih jelasnya kaya daftar isi. nah dengan sitemap ini anda dan pengunjung lebih nyaman dalam melihat tampilan blog. Juga dengan adanya halaman sitemap pada blog anda, akan membantu blog anda untuk support google adsense. untuk pemasangannya sendiri sangat mudah bisa dipraktekan langsung.
untuk scriptnya saya akan membagikan dua buah script sitemap yang berbeda beda tampilannya. tinggal anda milih sendiri mau yang mana.
- script yang pertama yaitu script sitemap jquery. kalau agan ingin menggunakan script sitemap yang ini alangkah baiknya cek dulu apakah template blog agan udah ada jquery nya. kalau udah ada hapuslah script berwarna biru. setelah itu ganti tulisan berwarna merah dengan url blog anda. kalau sudah buatlah laman dan pastekan pada menu html di laman. klik publikasikan.
<script src="http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.7.1/jquery.min.js"></script><link href="https://googledrive.com/host/0B685uqap5sAIQWVXbHMyZ2ozX0U/sitemap.css" rel="stylesheet"></link>
<div class="table-of-content" id="table-of-content">
<span class="loading">Loading...</span></div>
<script>
var toc_config = {
url: 'Alamat-Blog-Anda',
containerId: 'table-of-content',
showNew: 10,
newText: ' - <strong style="font-weight:bold;font-style:italic;color:red;">New !!!</strong>',
sortAlphabetically: {
thePanel: true,
theList: true
},
maxResults: 9999,
activePanel: 1,
slideSpeed: {
down: 400,
up: 400
},
slideEasing: {
down: null,
up: null
},
slideCallback: {
down: function() {},
up: function() {}
},
clickCallback: function() {},
jsonCallback: '_toc',
delayLoading: 0
};
</script>
<script src="https://googledrive.com/host/0B685uqap5sAIc0tvWHphd1lvT0E/sitemap.js"></script>
- Yang kedua script sitemap ini merupakan script sitemap yang mainstream/udah biasa dipakai tetapi walau begitu penggunaanya justru lebih mudah dan lebih keren untuk dipandan (menurut pandangan pribadi saya). untuk penggunaanya caranya. copy script dibawah ini lalu pastekan pada laman blog anda.
<script src="http://me-sitemap.googlecode.com/files/mysitemap.js" type="text/javascript"></script>
<script src="Alamat-blog-Anda/feeds/posts/default?max-results=9999&alt=json-in-script&callback=loadtoc"></script>
<script src="Alamat-blog-Anda/feeds/posts/default?max-results=9999&alt=json-in-script&callback=loadtoc"></script>
Sekian dari saya silahkan share bila mana itu membantu, sebelumnya saya ucapkan terimakasih atas blog2 lain yang telah membuat saya menjadi lebih semangat dalam memposting.
Terimakasih-
ConversionConversion EmoticonEmoticon